Pada pukul 08.00 Wib, telah berlangsung Upacara memperingati Hari Lahir Pancasila yang jatuh pada hari jum’at tanggal 1 Juni 2018 dan dilaksanakan oleh Pemerintah Kota Banda Aceh pada hari ini tanggal 4 Juni 2018 di Halaman Gedung A Mawardy Nurdin Kota Banda Aceh

Upacara diikuti oleh para Kepala/Badan/Kantor/Kabag SKPK, para Keuchik, para Kepala Sekolah dan para Aparatur Sipil Negara SKPK dalam lingkungan Pemerintah Kota Banda Aceh, adapun tertib acara diantaranya :

  1. Pemimpin Upacara memasuki lapangan Upacara…
  2. Pembina Upacara yakni Sekda Kota Banda Aceh…
  3. Menyanyikan Lagu Kebangsaan Indonesia Raya…
  4. Mengheningkan Cipta…
  5. Pembacaan Teks Pancasila…
  6. Pembacaan Naskah Pembukaan UUD 1945…
  7. Amanat Presiden Republik Indonesia yang dibacakan Pembina Upacara…
  8. Menyanyikan Lagu Wajib Garuda Pancasila…
  9. Pembacaan Do’a
  10. Laporan Komandan upacara kepada Pembina Upacara…
  11. Penghormatan Umum kepada Pembina Upacara…
  12. Pembina Upacara meninggalkan Lapangan Upacara…
  13. Upacara selesai.

Upacara Memperingati Hari Lahir Pancasila berjalan dengan aman dan tertib.

Sharing ke Social Media :